Planet Venus rotasinya berlawanan arah jarum jam, sehingga Matahari terbit di barat dan terbenam di timur. Satu hari Venus lebih lama dari satu tahunnya, penyebabnya, rotasi Venus lebih lambat ketimbang mengelilingi Matahari. Berikut ini beragam fakta sistem tata surya.